KOMPAK LAGI! Bahas Pekerja Migran, Prabowo ke Ganjar dan Anies: Saya Harus Mengakui Banyak Sepakat

KOMPAK LAGI! Bahas Pekerja Migran, Prabowo ke Ganjar dan Anies: Saya Harus Mengakui Banyak Sepakat

Ketiga paslon saat debat capres membahas sub tema ketenagakerjaan terkait perlindungan pekerja migran.-KPU-radarkuningan.com

BACA JUGA:DEBAT CAPRES: Anies Baswedan Singgung Soal Ketimpangan, Ketidaksetaraan dan Ketidakadilan

"Jadi memiliki kewenangan bukan berarti mengetahui masalah. Yang mengetahui adalah aktivis pekerja migran. Mereka yang tahu lubang-lubang masalah. Banyak sekali lika-liku ketika kita ada di birokrasi tidak mengetahui," katanya.

Oleh karena itu, sambung Anies, perlu kolaborasi antara kewenangan dimiliki negara, dan pengetahuan dimiliki para aktivis. Sehingga bisa melindungi.

Lalu bagaimana tanggapan Prabowo Subianto? Ternyata dia mengaku sepakat dengan 2 paslon lainnya.

"Saya harus mengakui juga banyak sependapat dengan 2 paslon lain. Keberpihakan kita terhadap pekerja di luar negeri. Semua benar, tetapi ada beberapa kedutaan di beberapa negara kewalahan. Masalahnya terlalu banyak," ujarnya.

BACA JUGA:DEBAT CAPRES: Ganjar Pranowo Paparkan Program 1 Desa 1 Faskes dan 1 Nakes

"Benar yang disampaikan Pak Anies, para aktivis sangat membantu masalah yang ada. Saya pernah diberitahu oleh pekerja Malaysia yang 2 minggu lagi digantung. Kalau kita tidak tahu, kita tidak bisa membantu," tandasnya.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: