Choco Almond Cookies Menjadi Kue Lebaran Buruan Keluarga, Inilah Resep Kue Enak Cocok Untuk Lebaran!

Choco Almond Cookies Menjadi Kue Lebaran Buruan Keluarga, Inilah Resep Kue Enak Cocok Untuk Lebaran!

Choco almond cookies menjadi salah satu sajian kue lebaran yang banyak diburu keluarga karena rasanya yang enak.-cookpad.com-radarkuningan.com

RADARKUNINGAN.COM-Momen lebaran menjadi sangat dinantikan karena terdapat acara kumpul dengan keluarga besar yang menjadikan banyak orang menyukai momen ini.

Selain itu, terdapat beragam makanan yang ada di rumah, sehingga menjadi momen yang tidak terlupakan ketika lebaran tiba, namun sebagai ibu rumah tangga bingung dalam menyajikan makanan lebaran.

Apalagi dengan menyajikan kue lebaran, nah dengan begitu pastikan anda menyimak artikel ini sampai dengan selesai sehingga bisa dijadikan rekomendasi yang pas ketika dalam menyajikan kue.

Terdapat resep kue lebaran yang enak sehingga akan menjadi buruan para keluarga, kue ini juga bisa dijadikan salah satu hantaran lebaran loh.

BACA JUGA:Buat Udara Makin Jernih Di Malam Hari, Yuk Simak 6 Tanaman Hias Penghasil Oksigen di Rumah

BACA JUGA:3 Destinasi Wisata Di Kuningan Untuk Libur Lebaran Ini Sangat Direkomendasikan Untuk Dikunjungi!

Choco Almond Cookies ini sangat digemari karena rasanya yang nikmat dan nagih untuk dimakan, terdapat rasa coklat yang memikat lidah dan termasuk kedalam kue kering.

Sehingga kue ini bisa cocok untuk teman sandingan yang ada di ruang tamu anda loh, dengan begitu artikel ini akan memberikan resep choco almond cookies yang nikmat.

Namun sebelumnya anda harus menyiapkan beberapa bahan sebagai langkah pertama, berikut ini bahan- bahan yang harus disiapkan, yaitu:

Nah berikut ini beberapa cara membuat yang harus diketahui agar percobaan membuat kue ini berhasil dan memiliki kenikmatan jika dikonsumsi oleh keluarga dan tamu.

BACA JUGA:5 Jenis Tanaman Hias Tahan Panas Cahaya Matahari, Cocok Banget untuk Mempercantik Pekarangan Rumah

BACA JUGA:Jadwal Bus Kuningan - Jakarta untuk Mudik Lebaran 2024, Lengkap dengan Harga Tiket

Pertama, anda siapkan toping berupa almond dan oven hingga almond ini menjadi matang, kemudian cincang almond atau chop kasar dan letakan pada wadah yang sesuai.

kemudian yang ke dua yaitu, letakan dcc dengan cara stim kemudian jika telah meleleh maka gabungkan dcc dengan almond yang telah di chop dan kemudian aduk hingga rata.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: