5 Tips Mencegah dan Membasmi Serangga di Rumah, Bisa Pakai Cara Alami

5 Tips Mencegah dan Membasmi Serangga di Rumah, Bisa Pakai Cara Alami

5 Cara Membasmi Serangga Dari Rumah-Depositphotos-Radarkuningan.com

4. Tanam tanaman pengusir serangga

Cara mencegah serangga masuk ke dalam rumah juga bisa dengan menanam tanaman pengusir serangga. Ada beberapa jenis tanaman yang bisa mengusir serangga seperti eukaliptus, citronella, marigold, lavender, dsb.

Tanaman pengusir serangga ini memiliki aroma harum yang khas yang tidak disukai serangga.

5. Menggunakan minyak aromaterapi

Cara mencegah dan mengusir serangga di rumah juga bisa dengan menggunakan minyak aromaterapi. Aromaterapi umumnya menggunakan berbagai minyak esensial dengan aroma yang segar.

BACA JUGA: Jarang Disadari, Inilah 4 Penyebab Mengapa di Rumah Banyak Serangga Pengganggu

Minyak aromaterapi ini bisa dimanfaatkan untuk mengusir serangga seperti nyamuk, lalat, di dalam rumah.

Jika memiliki diffuser, kamu bisa menambahkan aromaterapi dengan aroma segar seperti lavender, mint.

Itulah beberapa cara mengusir serangga dari rumah.(*) 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: