Sering Disepelekan! 4 Tanda Kucing Benci Kita Secara Diam-Diam

Sering Disepelekan! 4 Tanda Kucing Benci Kita Secara Diam-Diam

tanda kucing benci kita-greatpetcare-radarkuningan.com

Namun, jika mereka melakukannya, ini bisa menjadi pertanda bahwa mereka sedang tidak merasa senang dengan kita.

 3. Pergi dari Kita

Tanda kucing benci kita selanjutnya, adalah saat mereka menjauh atau pergi dari kita. Terutama ketika kita tengah mencoba bermain dengan mereka.

BACA JUGA:Kenali 6 Ciri-Ciri Kucing Nyaman dengan Kita Sebagai Pemiliknya Yuk Simak

Walaupun normal bagi kucing untuk menolak waktu bermain agar mereka dapat bersantai, tetapi para ahli mengatakan bahwa ketidaktertarikan yang kronis pada interaksi yang menyenangkan dapat menjadi pertanda bahwa kucing tidak terlalu senang dengan kita.

4. Mendesis

Terakhir, semua ahli juga sepakat bahwa jika kucing kita mendesis atau melakukan hissing, saat coba kita dekati, maka mereka pasti sedang dalam keadaan yang kesal.

Terutama jika kucing tersebut adalah kucing dewasa, karena ini adalah tanda pasti bahwa mereka sedang tidak senang dan berpotensi merasa terancam.

Namun, jika perilaku mendesis dan menggeram terjadi pada anak kucing, maka perilaku tersebut termasuk normal karena mereka sedang mencoba untuk berkembang.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: